Perkuat Informasi Kegiatan LDII, PC LDII Kuta Utara Serahkan Majalah Nuansa Persada pada Danramil

Kuta (26/4). Ketua PC LDII Kuta Utara Suramin didampingi Sekretaris bersilaturahim sekaligus menyerahkan majalah Nuansa Persada kepada Danramil Kuta Mayor Arm I Putu Arimbawa, pada Kamis (31/3/2022). Silaturahim bertempat di Kantor Koramil Kuta.

Oleh: Eka Suprihatna ST (contributor) / FF (editor)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *